..<< More Info >>..

Wednesday, 24 September 2008

Manfaat Daun Pandan

Selain bermanfaat sebagai pewangi dalam membuat kue, daun pandan dapat pula menghilangkan ketombe. Ambilah 10 lembardaun pandan lalu tumbuk sampai halus, dan beri air 2 gelas. Setelah disaring, usapkan air hasil saringan tersebut ke rambut yang sebelumnya sudah dikeramas. Kemudian bilas dengan air bersih.
- Dapat digunakan sebagai obat panu, ambil segenggam daun pandan, tumbuk hingga halus, kemudian ambil airnya dan campur dengan sedikit garam. Minum ramuan ini sehari sekali selama 3 hari berturut-turut.
- Dapat juga digunakan untuk mengobati darah tinggi. Ambilah 2 gelas air, campur dengan daun pandan secukupnya lalu direbus sampai air menjadi 1 gelas. Minumlah setengah gelas pagi dan setengah gelas sore. Dengan cara ini tekanan darah perlahan-lahan akan menurun sampai pada titik normal. Tetapi ingat, harus tetap mematuhi pantangan-pantangan yang diberikan dokter.

0 comments:

Custom Search
Subscribe rss feed! Digg! Medicine Blogs - BlogCatalog Blog Directory

Other:

Topic Relation
Iklan Baris Online
Pasarkan produk anda free

Free Online Ads
Iklan Baris Online
Tingkatkan omset anda Free

Sewa Laptop
Sewa Komputer